Sabtu, 22 Juli 2023

SISTEM PENILAIAN POIN PAPAJI

 Sistem Penilaian Poin Papaji adalah 1.2dan 5




Ayam dinyatakan menang bila :

1. Menang krn musuh KO/mati/tidak dpt melanjutkan pertarungan.
2. Menang krn musuh diangkat oleh pemiliknya.
3. Menang krn musuh dinyatakan RSC (refree stop contest), dgn persetujuan pemilik.
4. Menang krn Unggul di ronde terakhir berdasar penilaian juri (ronde terakhir mendominasi).
5. Bila ke 4 point diatas tidak terpenuhi, maka pemenang ditentukan berdasar total point penilaian juri dari ronde awal sampai terakhir.

Cara penilaian :
1. Pengumpulan point dilakukan dan dicatat dari sejak awal ronde pertama sampai selesai.
2. Point didapat berdasar pukulan yg dilontarkan. Teknik/solah, bobot pukul, kecepatan, stamina, tidak masuk dalam kriteria pengumpulan point.
3. Pukulan dibagi menjadi 4 jenis kriteria dgn masing2 point yg bebeda.
- Pukulan yg tidak mengena --> tidak dapat point.
- Pukulan yg mengena tidak telak --> point 1.
- Pukulan yg mengena telak --> point 2
- Pukulan yg menimbulkan efek (budeg, ngebebek, ngelabak/loncat) --> Point 5.
4. Panitia menyediakan form penilaian berisi tabel penjurian.


Contoh Form penilaian kontes Papaji

Tidak ada komentar:

Posting Komentar